Pada Hari ini Senin, 17 Agustus 2020 telah diadakan Upacara Memperingati HUT RI ke-75 Secara Virtual di Pengadilan Militer Tinggi III Surabaya.
Pada Hari ini Senin, 17 Agustus 2020 telah diadakan Upacara Memperingati HUT RI ke-75 Secara Virtual di Pengadilan Militer Tinggi III Surabaya.
Visi : Terwujudnya Pengadilan Militer Tinggi III Surabaya yang agung.
Misi : Menjaga Kemandirian Pengadilan Militer Tinggi III Surabaya, Memberikan pelayanan hukum yang berkeadilan kepada pencari keadilan, Meningkatkan kredibilitas dan transparansi Pengadilan Militer Tinggi III Surabaya